Rabu, 01 September 2010

OHSAS 18001

Manajemen Keselamatan Kerja OHSAS 18001


  1. Meningkatkan persepsi terhadap bahaya dan resiko yang ada di tempat kerja
  2. Memahami prinsip pencegahan dan mengurangi kecelakaan dengan mengendalikan peluang dan dampak terjadinya kecelakaan
  3. Memahami pokok-pokok isi undang-undang dan peraturan atau keputusan Menteri terkait dengan K3
  4. Memahami prinsip-prinsip, proses dan keuntungan dari Sistem Manajemen K3
  5. Memahami definisi dan terminologi yang terkait dengan persyaratan OHSAS 18001
  6. Memahami persyaratan untuk setiap elemen dan sub elemen dari OHSAS 18001, mulai dari kebijakan, perencanaan,pelaksanaan dan operasi, pemeriksaan dan tinjauan ulang manajemen
  7. Memahami typical input dan proses yang diperlukan serta output yang dihasilkan untuk setiap persyaratan elemen dan sub elemen dari OHSAS 18001 dalam proses pengembangan dan pelaksanaan sistem
  8. Memahami bagaimana koresponden dan mengintegrasikan persyaratan OHSAS 18001 terhadap Sistem Manajemen Lingkungan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Name
Mail(will not be published)
Website
Message